10 Hal Penting untuk Persiapan Sebelum Menikah

Pasti Anda sedang berbunga-bunga dengan melakukan persiapan sebelum menikah. Anda membayangkan hal-hal indah yang akan dilalui bersama pasangan, kecukupan, kelimpahan dan rasa damai karena telah memilih pasangan yang tepat. Tapi sudahkah pasangan muda ini memikirkan 7 hal persiapan sebelum menikah selain daripada hal-hal fisik seperti gedung, katering, undangan, baju pengantin dan bulan madu? Desember yang…

Menghindari Kecelakaan Terjatuh bagi Orang Tua

Bahaya jatuh adalah berbahaya bagi semua umur, tapi untuk orang yang sudah berumur, mungkin akan mematahkan tulang mereka. Terutama bagi orang tua yang memiliki penyakit yang disebut Osteoporosis. Penyakit seperti osteoporosis yang termasuk penyakit yang tidak kentara dapat membuat tulang menjadi lemah tanpa gejala. Dan besar kemungkinan Anda tidak akan mengetahuinya sampai Anda memiliki benjolan,…

Tips Pernikahan yang Langgeng

Mempertahankan pernikahan yang langgeng saja sudah cukup sulit bagi beberapa pasangan menikah. Apalagi usaha menjaga keharmonisan dalam rumah tangga yang lebih menyulitkan, sebab antara pasangan saja sudah banyak perbedaan yang bisa menjadi guncangan pernikahan. Belum lagi ditambah dengan masalah keluarga besar dan masalah adat istiadat. Berikut adalah tips pernikahan mengenai 10 cara menjalin keharmonisan 1….

Berwisata dan Menginap di Kota Cirebon

Melewati sebuah warung makan di daerah Jakarta yang menyajikan makanan khas Cirebon, seperti nasi jamblang, nasi lengko dan empal gentong, sungguh mengingatkan kembali akan kota di tepi pantai Pantura yang panas, namun penuh dengan kuliner yang lezat. Wisata kuliner bukan hanya menjadi tujuan di kota Cirebon, banyak hal menarik lainnya di Cirebon seperti tradisi Cirebon…

Cara Menyimpan ASI yang Baik

Banyak para ibu merasa perlunya memerah ASI saat ibu yang bekerja sudah memasuki masa kerja kembali setelah cuti 3 bulan. Sehingga bekerja bukanlah menjadi halangan untuk memberikan ASI secara eksklusif untuk bayinya. Karena ASI tetap dapat diberikan dengan cara memperbanyak stok ASI Perah (ASIP). Cara menyimpan ASI ASIP yang disimpan biasanya akan bervariasi warna, konsistensi…

Bahaya Kebakaran

Bahaya kebakaran sering terjadi di beberapa tempat, terakhir peristiwa mengenaskan menimpa sebuah keluarga di awal bulan September 2013. Empat korban kebakan dari peristiwa kebakaran yang menghanguskan lima ruko (rumah toko) di belakang Pasar Teluk Gong, Jakarta Utara, berasal dari satu keluarga, bernama Ngong Chong Liang (55 tahun), Mei How (31 tahun), Herman Wijaya (23 tahun)…

Valentine Day

Hari Valentine terasa hampa tanpa adanya pemberian hadiah. Hadiahnya pun tidak boleh sembarangan. Pasti Anda akan menyediakan hadiah yang romantis atau hadiah biasa saja yang diberikan dengan cara romantis. Anda bingung memilih hadiah yang pantas untuk kekasih hati Anda? Tak usah bingung, hadiah untuk Hari Valentine sangat standar dan umum. 1. Coklat Makanan cemilan yang…

Khasiat Buah Pepaya

Sudah 2 minggu lebih buah-buahan import, seperti apel merah, apel hijau, anggur, jeruk sunkist atau jeruk mandarin hilang dari pasaran. Kebanyakan tersedia buah lokal yang memang tidak kalah lezat. Baru kemarin hari Rabu, buah-buahan import mulai muncul lagi di salah satu supermarket swasta tapi dengan harga yang mahal yang kesemuanya kebanyakan diatas Rp.50.000,- Wow… Buah…

Nikmat Sirsak dan Khasiatnya

Akhir pekan kemarin seperti biasa kami pergi memburu diskon di beberapa hypermarket yang dekat dengan komplek perumahan kami. Disalah satu gerai buah terdapat buah sirsak yang sangat menggoda. Dengan bentuknya yang montok dan agak empuk, kembali terbayang rasanya di lidah. saya memutuskan untuk membeli skaligus juga memperkenalkan buah-buahan traditional asal negeri sendiri. Buah sirsak yang…

Berlibur Bersama Keluarga

Akhir pekan hampir tiba, dan kebanyakan dari orangtua di kota besar seperti Jakarta yang telah menghabiskan waktu 5 hari untuk bekerja di luar rumah, liburan akhir pekan terasa sangat berharga. Walaupun libur akhir pekan hanya satu dan dua hari, tapi jika dimanfaatkan waktu tersebut dengan perencanaan, kita bisa berlibur bersama dengan anggota keluarga. Ada panduan…