Makanan Filosofi Khas Imlek

Sudah siap dengan sajian kuliner untuk perayaan Imlek? Jangan lupa menyajikan makanan khas yang patut dipersembahkan dalam perayaan Imlek. Merayakan Imlek bersama keluarga memang lebih menyenangkan, apalagi jika dengan penyajian kuliner khas Imlek. Kuliner yang disajikan pada saat Imlek memiliki kekhasannya sendiri. Makanan harus manis, bulat dan berlapis-lapis. Keharusan ini mempunyai makna tersendiri. Dengan makanan…

Duta Masakan Indonesia

“Mak Nyus…” Perkataan ini sangat dikenal di masyarakat Indonesia oleh sosok yang mencintai dunia makanan. Seorang Bondan Winarno, menurut saya adalah sosok yang mempopulerkan gerakan mencintai kuliner sebagai pertualangan baru yang menarik melalui Jalan Sutra dan Wisata Kuliner yang dipimpin dan dibawakannya. Bereksplorasi dengan makanan makin ramai dan makin digemari oleh masyarakat Indonesia secara umum….